TIPE KERJASAMA FRANCHISE ALFAMIDI

Ada tiga tipe Toko yang ditawarkan oleh Alfamidi untuk kerjasama Waralaba yaitu :

  • ALFAMIDI TIPE REGULER
    Format Waralaba (Franchise) dengan Tipe 80, Tipe 100, dan Tipe 120 di semua cabang Alfamidi yaitu di Medan, Bitung, Bekasi, Yogyakarta, Pasuruan, Samarinda, Manado, Palu, Makassar, Kendari, Ambon, dan Jayapura.
  • ALFAMIDI TIPE SPESIFIK
    Format Waralaba (Franchise) dengan Tipe Spesifik di semua cabang Alfamidi yaitu di Medan, Bitung, Bekasi, Yogyakarta, Pasuruan, Samarinda, Manado, Palu, Makassar, Kendari, Ambon, dan Jayapura. Tipe Spesifik adalah gerai Alfamidi yang berada di wilayah komersil termasuk diantaranya Bandara, Stasiun, Sekolah, Apartement, Pusat Pembelanjaan, Rumah Sakit, SPBU, dan lain-lainnya.
  • ALFAMIDI TIPE SUPERMARKET
    Format Waralaba (Franchise) dengan Tipe Supermarket di semua cabang Alfamidi yaitu di Medan, Bitung, Bekasi, Yogyakarta, Pasuruan, Samarinda, Manado, Palu, Makassar, Kendari, Ambon, dan Jayapura.